Lifestyle : Caviar: Makanan Mewah yang Mulai Merakyat

Jannet 20.18

Tentu kamu sudah tak asing lagi dengan makanan laut bernama caviar. Harga selangit membuatnya sangat lekat dengan kesan ekslusif dan hanya bisa disantap oleh kalangan tertentu saja. tidak semua jenis caviar berharga mahal.  Namun sesungguhnya,

Di Jakarta, sudah banyak beredar sajian caviar berkualitas baik dengan harga yang bisa dibilang cukup terjangkau. Simaklah ulasan berikut ini untuk mengetahui sajian caviar dengan harga “merakyat” di Jakarta.

OKU 1.

Japanese / Thamrin / Start from 300K

Caviar: Makanan Mewah yang Mulai Merakyat
Photo source: @songofmarch

Di restoran OKU, Makanan ini masih tergolong cukup murah karena dibanderol dengan harga Rp 320.000,00 per porsi.  terdapat menu Karasumi Pasta yang memiliki topping caviar.

Gaia by Oso Ristorante – Altitude 2.

Italian / Thamrin / Start from 300K

Caviar: Makanan Mewah yang Mulai Merakyat
Photo source: Gaia by Oso Ristorante – Altitude

Menikmati pemandangan indah kota Jakarta sambil menyantap sajian Scallop Carpaccio bertabur caviar di restoran GAIA akan terasa begitu menyenangkan. Setiap rupiah yang telah kamu bayarkan sungguh tak akan membuatmu merasa kecewa.

Cassis Kitchen 3.

French / Sudirman / Start from 300K

Caviar: Makanan Mewah yang Mulai Merakyat
Photo source: Cassis Kitchen

Cassis Kitchen pun tak ketinggalan menyajikan sajian caviar yang dipadukan bersama sup. Menu bernama Potato Leek Soup ini bisa kamu dapatkan dengan harga Rp 85.000,00.

Saine Daise 4.

French / Pantai Indah Kapuk / 100K – 200K

Caviar: Makanan Mewah yang Mulai Merakyat
Photo source: Saine Daise

Sajian pasta angel hair dan caviar ala Saine Daise Bistro memang sudah termasyhur di kalangan penggemar kuliner Jakarta karena kelezatannya yang tiada tara. Menu mantap ini diberi harga cukup terjangkau, yakni Rp 80.000,00.

Atico by Javanegra 5.

Spanish / Kuningan / 200K – 300K

Caviar: Makanan Mewah yang Mulai Merakyat
Photo source: @xiaolingchan

Senada dengan Saine Daise Bistro, Atico by Javanegra juga menyajikan caviar bersama pasta. Restoran pendatang baru di kawasan Kuningan ini membanderol makanan tersebut dengan harga Rp 295.000,00.

Cafe Batavia 6.

Indonesian / Kota / 100K – 200K

Caviar: Makanan Mewah yang Mulai Merakyat
Photo source: @indohoy

Sajian caviar yang cukup unik tersedia di Café Batavia. Caviar yang digabungkan dengan crepe dan smoked salmon ini diberi harga sebesar Rp 85.000,00.


Source: Qraved

Artikel Terkait

Previous
Next Post »

EmoticonEmoticon

:)
:(
=(
^_^
:D
=D
=)D
|o|
@@,
;)
:-bd
:-d
:p
:ng

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.