&Kapanlagi.com - Setelah melamar sang kekasih Gya Sadiqah, Tarra Budiman kini tengah sibuk untuk mempersiapkan pernikahannya. tentunya Gya juga ikut terlibat agar hari besar berlangsung seperti yang mereka inginkan..Tak sendiri,
&"Alhamdulillah perkembangannya makin lancar berapa persennya calon istri saya yang tau," ujar Tarra saat ditemui di Cerita Perempuan, Trans TV, "30 persen kali ya menuju pernikahan," tambah Gya melengkapi penjelasan sang kekasih..Kamis (19/1).
&Nantinya, akad nikah akan dilaksanakan di kediaman Gya di Bandung. Soal resepsi, dua sejoli ini masih belum bisa bicara banyak. secara pribadi Gya menginginkan acara di outdoor..Namun untuk perihal konsep,
&"Konsep mau tradisional dan simpel. Outdoor Maunya sih," kata Gya. "Cuma banyak yang kita takutin, cuaca. Tanggal yang kita mau kadang gak ada, gedung penuh sampai akhir tahun ini. Giliran tempatnya udah kece banget di luar budget," tindas Tarra..Banyak pertimbangan seperti itu.
&Beberapa waktu yang lalu kita tentu ingat beberapa selebriti tanah air yang menyiarkan secara langsung pernikahannya. Sayangnya ia tak mau karena takut konsep pernikahan yang disiarkan secara live ini bisa mengganggu tamu yang diundangnya..Ternyata Tarra juga mendapat tawaran tersebut.
Karena saya nggak mau tamu-tamu saya nggak nyaman," tutur Tarra..&"Sampai sekarang saya nggak mau (pernikahan live).
&Lain halnya dengan endorsement. Tapi sejauh ini tawaran yang mampir masih belum ada yang sreg di hatinya dan calon istri..Tarra mengatakan bahwa ia selalu membuka pintunya.
&"Saya nggak pernah anti dengan endorse. Kalau nanti dapat endorse saat nikah kenapa nggak? kalau nggak sesuai ya kita minta maaf," kata Tarra menjelaskan..Kalau sesuai boleh.
&"Udah ada (yang nawarin). Cuma ya gitu yang ini 'bisa nggak ya'. Klo acak adul takutnya jadi perkawinan promo," tambahnya..Kembali lagi benang merahnya apa.
Source: Kapanlagi.com
EmoticonEmoticon
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.