Ada banyak aktris dalam K-drama yang cukup inspiratif! Mereka menunjukkan karakter percaya diri, kuat, penuh energi, dan juga mandiri. Duh perempuan idaman banget ya kalau seperti itu! Nah simak yuk, Bisa banget lho kita tiru untuk kehidupan sehari-hari. siapa saja aktris dengan karakter itu.
Do Bong Soon di Drama “Strong Woman Do Bong Soon” 1.
Yang pertama masuk daftar aktris adalah Bong Soon (Park Bo Young), dia telah menarik perhatian dari seluruh dunia karena bakat aktingnya. Aura manis serta menantang setiap kesulitan yang dihadapinya lekat dengan karakter ini. Selalu ada waktu untuk membantu temannya di kala apapun dan berpihak para kebenaran. Gimana, keren ya?
Kim Hye Jin di Drama “She Was Pretty" 2.
Ketika Hye Jin (Hwang Jung Eum) berusaha keras untuk penampilan fisiknya, inner beauty-nya lah yang selalu bersinar dari dalam diri. Sepanjang drama, karakter ini mengajarkan untuk selalu menjadi diri sendiri. Yuk guys kita tiru!
Sung Shi Won di Drama “Reply 1997" 3.
Jika ada karakter dalam K-drama yang kuat, itu pasti Shi Won (Jung Eun Ji)! Dia mengingatkan untuk selalu berjiwa muda dan ceria setiap harinya. Setiap fan pasti menilai bahwa Shi Won, tidak pernah malu dengan apapun yang digemarinya. selain biar awet muda tapi sekaligus bikin bahagia kalau jalanin hidup seperti Shi Won :D Setuju sih,
Hae Soo di Drama “Scarlet Heart: Goryeo” 4.
Hae Soo (IU), banyak sekali alasan untuk menyebutnya “luar biasa”. Mulai dari cara beradaptasi dengan orang yang lebih tua, belajar bagaimana cara menulis, membela kebenaran, Dia selalu teguh dengan pendiriannya dan melawan segala karakter yang berniat jahat. dan mengatasi masalah apapun yang dihadapi dengan kelebihannya.
Kim Bok Joo di Drama “Weightlifting Fairy Kim Bok Joo" 5.
Jika kamu mencari drama yang dapat membuat tertawa dan menyenangkan, diperankan oleh perempuan kuat, “Weightlifting Fairy Kim Bok Joo” pilihan yang tepat! Ya, banyak sekali yang cinta ketika menonton Kim Bok Joo (Lee Sung Kyung) karena kelebihan dan kekurangan dirinya. Terlihat juga karakter pemalu dan canggung jika berada di sekitar laki-laki — pasti banyak deh yang mengalami hal yang sama. Hayo ngaku!
Kim Sam Soon di Drama “My Name is Kim Sam Soon” 6.
Kim Sam Soon (Kim Sun Ah) adalah salah satu senior di K-drama, tetapi bukan berarti dirinya tidak mempunyai “sesuatu” yang bisa dipelajari. Walaupun banyak sekali tantangan yang dihadapi, dirinya selalu bisa menyelesaikannya dengan baik. Dia juga mengingatkan bahwa umur hanyalah angka belaka, Sepakat deh sama Kim Sam Soon ini! semuanya bergantung dari kepribadian masing-masing.
Cheon Song Yi di Drama “My Love From the Star” 7.
Hampir tidak ada yang dapat menghentikan Song Yi (Jun Ju Hyun). Walau sesuatu yang diinginkannya berada di planet lain, dia selalu bisa meraihnya ke bumi. Aih, mantap juga! Selain itu, dia juga cukup berani untuk mengakui kesalahan yang diperbuatnya. Rasanya sifat itu sulit sekali ya dilakukan kebanyakan orang. Salut!
Gil Ra Im di Drama “Secret Garden” 8.
Faktanya, karakter satu ini tidak suka bergantung dengan orang lain, siapa lagi kalau bukan Ra Im (Ha Ji Won). Dia adalah salah satu yang menganut “Jika kamu jatuh tujuh kali, maka bangkitlah delapan kali”. Ditambah, Ra Im selalu bisa mengendalikan tubuhnya dalam kondisi apapun. Jago memang!
Jo Kang Ja di Drama “Angry Mom” 9.
Jo Kang Ja (Kim Hee Sun) yang bermain di “Angry Mom” memerankan karakter ibu yang tangguh. Kang Ja benar-benar menjiwai, Peran mereka terlihat sangat alami tanpa ada beda dan sama-sama berjuang untuk menjadi lebih baik. bisa dilihat adanya chemistry antara ibu dan anak perempuannya.
Yoo Hye Jung di Drama “Doctors" 10.
Ketika Park Shin Hye biasa memerankan perempuan yang tersakiti, kini dia berbeda. Menjadi karakter utama di “Doctors”, Penasaran deh dengan aktingnya! Yoo Hye Jung menjadi sosok yang sangat kuat.
Noh Eun Seol di Drama “Protect the Boss” 11.
Tak hanya menerima begitu saja, Noh Eun Seol (Choi Kang Hee), juga berani menyuarakan pendapatnya ketika melihat sifat atasannya yang kekanak-kanakan. Di drama Protect the Boss, bisa dilihat karakternya yang sangat aktraktif. Dia cukup aktif dalam membela hak-hak perempuan dari ketertinggalan. Bak seorang kartini ya!
Shin Soon Ae di Drama “Oh My Ghostess” 12.
Soon Soon Ae (Kim Seul Gi) menjadi sosok teman yang baik bagi orang sekitarnya. Dia mendorong Bong Sun untuk mengejar apa yang diinginkan. Selanjutnya, Ae juga menunjukkan sisi lembutnya ketika dia merawat keluarganya, tak kadang dia juga membantu orang walaupun tidak mempunyai hubungan darah. orangnya tidak egois dan mendahulukan kepentingan orang sekitar. Terlihat sekali,
Sung Bora di Drama “Reply 1988” 13.
Terlihat dalam kondisi badai maupun kering, Bora (Ryu Hye Young), selalu terlihat cerdas, tegas, dan loyal. Tertanam di perempuan ini, menjadi orang yang memberikan yang terbaik dan meraih apa yang diimpikannya. Dia tidak terlalu memusingkan, apakah perbuatannya dapat melukai hati orang lain atau tidak, selama itu dapat menjadi cara meraih mimpinya sebagai perempuan kantoran. Beruntungnya, semua berjalan lancar dan di satu sisi, So sweet deh! terlihat juga sisi manisnya ketika berinteraksi dengan ayahnya.
Mana nih aktris dengan karakter terfavoritmu? Atau ada daftar yang belum disebutkan di atas? Tulis di kolom komentar ya!
Source: soompi
EmoticonEmoticon
Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.